Service AC Mobil Honda Jazz Cibubur

Share

Kali ini kita mendapatkan konsumen yang membawa mobil honda jazz RS dengan keluhan AC mobil tidak dingin dan hanya mengeluarkan angin saja. Mobil ini adalah salah satu varian dari honda Jazz, yang merupakan mobil hatchback kompak yang di produksi oleh honda sejak tahun 2001. Varian RS sering sekali di kenal dengan tampilan yang lebih sporty dan juga fitur tambahan yang meningkatkan performanya. Namun per;u di ingat bahwa fitur dan spesifikasi yang tersedia dapat bervariasi tergantung pada pasar dan tahun produksi.

Baca Juga : Service AC Mobil Cileungsi Jawa Barat

Bengkel AC Mobil Cibubur

Kenapa AC Mobil Tidak Dingin

Banyak spekulasi yang mengakibatkan AC mobil tidak dingin? AC mobil yang tidak bekerja dengan baik ataupun yang mengalami kendala – kendala akan sangat mengganggubagi pengendara maupun penumpang. Dan itu terjadi di karenakan kurangnya perawatan secara berkala, dam amda langsung bisa menghubungi kami bengkel psesialis AC mobil terdekat. AC yang tidak dingin dapat terlihat ketika AC hanya mengelurkan angin saja. Dan apa saja yang membuat AC mobil tidak dingin?

Filter AC Kotor

Filter AC adalah salah satu sparepart AC mobil yang paling rentan dengan penumpukan debu, dan akan membuat filter ac menjadi kotor, akibatnya sirkulasi udara akan menjadi terhambat. Dan inilah yang membuat AC mobil menjadi tidak dingin. Kami menyarankan agar melakukan pergantian filter AC mobil secara berkala.

Kebocoran Selang Pada Freon

Freon yang berkurang ataupun habis akan membuat AC tidak menjadi optimal. Kebocoran bisa saja terjadi karena oli yang berada pada bagian kompressor yang tidak pernah melakukan pergantian. Dan freon ini adalah bagian AC mobil yang memiliki sifat sirkulasi. Jika frepn habis, pasti akan terjadi masalah yang lumayan besar, maka hanya gas yang akan keluar katup menjadi lebih minim. Akibatnya udara yang keluar hanyalah angin saja.

Thermistor Rusak

Thermistor merupakan alat yang berguna untuk mengukur suhu yang ada pada bagian kompresor, sistem AC akan berfungsi dengan adanya thermistor. Jika tidak ada thermistor, maka evapurator akan menjadi beku. Akibatnya udara yang keluar dari AC pun akan menjadi tidak optimal / tidak dingin.

Kompressor Haus

Masalah selanjutnya adalah kompressor haus, jika terjadi kehausan pada kompressor, maka anda akan merasakan kondisi AC yang tidak maksimal. Kompressor adalah komponen yang utama yang membuat AC menjadi dingin. Kompressor haus biasanya terjadi karena masalah umur / sudah tua. Jika hal ini terjadi, langsung saja melakukan pergantian dengan kompressor yang baru.

Jadi pada intinya, perawatan pada AC mobil adalah salah satu hal wajib agar membuat AC mobil anda tetap awet, lakukan secara teratur untuk membuat AC kondisi mobil selalu nyaman.

Dapatkan update terbaru kami pada tiktok kami : https://www.tiktok.com/@prioritasjayaac3?lang=en

Lakukan Booking Sekarang, dan dapatkan Promonya

Kami siap Membantu Anda Konsultasi Mengenai Harga, Spearpart DLL